KATA KATA BIJAK MOTIVASI BISNIS DAN KEHIDUPAN Tung Dasem Waringin - INFO LOWONGAN KERJA

KATA KATA BIJAK MOTIVASI BISNIS DAN KEHIDUPAN Tung Dasem Waringin

 


  • Bersikaplah kukuh seperti batu karang yang tidak putus-putusnya dipukul ombak.

  • Hargai usaha Anda, hargai diri Anda. Penghargaan kepada diri sendiri akan membawa Anda menuju disiplin diri.

  • Motivasi adalah sesuatu yang membuat Anda mulai melangkah. Kebiasaan adalah apa sesuatu yang membuat Anda tetap melangkah.

  • Berani tanpa disertai kesabaran, akan membunuh Anda. Ambisius tanpa kesabaran dapat memusnahkan karir yang paling menjanjikan.

  • Untuk menjadi seorang juara, Anda harus memercayai diri sendiri saat tidak ada seorang pun yang percaya.

  • Jangan pernah bertahan mengemis jika Anda memiliki kekuatan untuk menghasilkan.

  • Kesuksesan adalah sebuah sudut pandang. Jika Anda ingin sukses, mulailah berpikir diri Anda adalah seorang yang sukses.

  • Milikilah keinginan untuk membuat keputusan. Itu adalah kualitas terpenting dari seorang pemimpin yang baik.

  • Kesuksesan tidak datang kepada Anda, namun Anda yang datang kepadanya.

  • Bekerjalah selama Anda memiliki cahaya. Anda bertanggung jawab atas bakat yang telah dititipkan pada Anda.

  • Galau akan berlalu ketika kita fokus memaafkan, bersyukur, dan meningkatkan diri!

  • Hanya ada satu sudut di alam semesta ini yang pasti bisa Anda perbaiki, dan itulah diri Anda sendiri.

  • Keteguhan hati Anda untuk meraih kemenangan adalah bagian yang lebih baik daripada kemenangan itu sendiri.

  • Rahasia kedisiplinan adalah motivasi. Ketika seseorang telah termotivasi secukupnya, kedisiplinan akan datang dengan sendirinya.

  • Jangan bertujuan untuk sukses jika Anda menginginkannya. Lakukan saja apa yang Anda cintai & percayai, maka kesuksesan itu akan datang dengan sendirinya.

  • Jika Anda melakukan sesuatu dengan baik, lakukan hal itu dengan lebih baik. Berani, jadilah yang pertama, tampil berbeda, dan adil.

  • Lihatlah selalu sisi terang dari hidup Anda. Semangat dahsyat!


  • Mereka yang berkata bahwa hidup itu tidak berharga, sebenarnya berkata bahwa mereka tidak memiliki tujuan kehidupan pribadi yang berharga.
  • Nasib baik adalah pertemuan antara persiapan dan kesempatan.

  • Nilai sesungguhnya dari seorang manusia ditentukan oleh tujuan yang dikejarnya.

  • Orang-orang dengan kemampuan sedang kadang-kadang mampu meraih sukses besar karena mereka tak tahu kapan waktunya untuk menyerah.
  • Pekerjaan hebat dilakukan bukan dengan kekuatan, namun dengan kegigihan.

  • Perubahan hidup yang paling bermakna dalam hidup adalah perubahan sikap. Sikap yang benar akan menghasilkan tindakan yang benar.

  • Semakin banyak kita melakukan sesuatu, semakin banyak hal yang bisa kita lakukan, semakin sibuk diri kita, semakin banyak kesenangan yang kita miliki.

  • SUKSES itu sederhana. Lakukan apa yang benar, dengan cara yang benar, pada waktu yang tepat.

  • Tindakan dan sikap Anda ketika Anda seorang diri, itulah yang mencerminkan siapa diri Anda sebenarnya.

  • Untuk sukses, Anda harus menemukan sesuatu sebagai pegangan, sesuatu untuk memotivasi Anda, sesuatu untuk menginspirasi Anda.

  • Apa yang Anda inginkan, dan apa yang bisa Anda lakukan, hanya dibatasi dengan apa yang bisa Anda impikan.

  • Cinta yang Berlangsung lama, Melibatkan Sejuta maaf!
  • Hal paling menguntungkan yang Anda lakukan dalam hidup sering kali merupakan hal yang terlihat sepertinya tak bisa diselesaikan.

  • Jika tidak ada usaha, maka sudah pasti tidak akan ada kemajuan.

  • Lakukan sesuatu yang indah, orang-orang mungkin akan menirunya.

  • Percayai diri Anda sendiri. Anda tahu lebih banyak dari yang Anda pikirkan.

  • Sebuah masalah merupakan kesempatan bagi Anda untuk mengeluarkan kemampuan terbaik Anda.

  • Segalanya mungkin jika Anda memiliki cukup keberanian.

  • Setiap kekurangan memiliki benih yang sepadan dengan manfaat yang lebih besar.

  • Tak ada pekerjaan baik yang bisa diselesaikan selama hati Anda panas, khawatir dan jengkel.

  • Tanamkan dalam pikiran Anda bahwa tak ada kesuksesan atau kegagalan yang menjadi akhir dari segalanya.

  • Jangan terlalu takut dan terlalu memilih terhadap tindakan Anda. keseluruhan dari hidup ini adalah sebuah percobaan.

  • Jika Anda ingin mencapai kedudukan tertinggi, mulailah dengan yang terendah.

  • Keyakinan Anda akan menunjukkan keajaiban khususnya ketika Anda melibatkan tangan dan kaki Anda untuk bekerja.

  • Mengetahui saja tidak cukup, kita harus menggunakannya. Ingin saja tidak cukup, kita harus melakukannya.

  • Pembatasan hanya hidup dalam pikiran kita. Namun jika kita gunakan imajinasi, kemungkinan kita menjadi tak terbatas.

  • Pilih Rajin Menciptakan Lapangan Kerja, Rajin Bekerja atau Rajin Mencari Kerja?

  • Untuk menyelesaikan hal-hal hebat, kita tidak hanya harus bertindak, namun juga bermimpi, tak hanya merencanakan, namun juga percaya.

  • Urusan kita dalam hidup bukanlah mendahului orang lain, melainkan mendahului diri kita.

  • Ketika telah jelas bahwa tujuan tak dapat tercapai, jangan betulkan tujuan Anda, betulkanlah langkah-langkah tindakan Anda.

  • Jika Anda tidak dapat bekerja dengan cinta melainkan hanya dengan kebencian, akan lebih baik jika Anda meninggalkan pekerjaan itu.

  • Percayalah bahwa kehidupan ini sangat pantas untuk dijalani dan kepercayaan itu akan membantu Anda menciptakan kenyataan.

Rekomendasi Untuk Anda × +
Loading...